Kumpulan Artikel Tentang Bahasa
Global Voices menjadi sumber utama untuk kompetisi terjemahan global di Republik Ceko
"Global Voices menyediakan artikel tentang topik-topik menarik dan segar yang muncul dalam beberapa versi bahasa, diterjemahkan oleh penutur asli, dan menggunakan bahasa kontemporer...”
Pelajari Bahasa-Bahasa Kawasan Amazon dengan Aplikasi yang Dibuat di Iquitos

Ternyata Kawasan Amazon Wilayah Peru adalah wilayah yang sangat potensial bagi komunitas pengembang perangkat lunak di kawasan tersebut.
Pengalihan Isu Besar-Besaran Menggunakan Aksara Kazakhstan
Pemimpin senior Kazakhstan mendadak berpendapat bahwa rencana pengalihan aksara Kirill ke dalam aksara Latin di negaranya sebagai sesuatu yang penting dan mendesak. Pengguna jejaring sosial negara tersebut mereka-reka sebabnya.
Bahasa Portugis, Sebuah Bahasa Global?
Sebuah halaman komunitas Facebook, Língua Portuguesa: Uma Língua Global? (Bahasa Portugis: Sebuah Bahasa Global?), menyediakan beragam materi untuk mempromosikan debat tentang penyebaran bahasa Portugis dan konsekuensinya. Beberapa isu kritis tentang aturan-aturan bahasa...
Saat ini pembaca dapat menikmati membaca cerita Gadis Berkerudung Merah dan dongeng lainnya dalam Bahasa Cree

Melalui upaya seorang blogger, dongeng dan fabel populer kini tersedia dalam bahasa Cree guna meningkatkan kemampuan membaca dalam bahasa asli tersebut.
Penting : Pelestarian Bahasa Tibet
Khenpo Tsultrim Lodoe adalah guru dan pendeta Buddha yang berpengaruh pada Larung Gar Buddhist Institute di Tibet. Khenpo menulis artikel yang mengangkat hubungan antara bahasa dan identita serta ajakan untuk...
750 Juta Penduduk Dunia Diperkirakan Berbahasa Perancis pada tahun 2050
Menyanggah pernyataan John McWhorter yang muncul di the New Republic yang mengatakan bahwa sia-sia mempelajari bahasa Perancis, Pascal Emmanuel Gobry menulis di blog Forbes bahwa Perancis akan sangat mungkin menjadi bahasa masa...