Kumpulan Artikel Tentang Indonesia

Rute dan Statistik Migrasi di Asia Tenggara

  7 Juni 2015

The International Organization for Migration (Orgnaisasi Internasional untuk Migrasi) merilis map yang menunjukan rute dari perahui pengungsi Bangladesh dan Myanmar ketika mencari perlindungan di beberapa negara Asia Tenggara. Sejak 19 Mai 2015, IOM memperkirakan bahwa 4000 pengungsi masih tertahan di laut sementara 3.200 telah menepi di Malaysia dan Indonesia. Malaysia...

Mendokumentasikan Perjuangan Warga Papua di Indonesia

  25 Januari 2015

Papuan Voices adalah video inisiatif advokasi yang menyoroti perjuangan rakyat Papua Barat, sebuah provinsi di Indonesia. Papua Barat selama ini telah berjuang untuk menjadi negara merdeka, meskipun begitu, konflik dari Indonesia ini tidak diberitakan secara luas di media.

Indonesia: Komunitas Daring bergerak menolong pengungsi Rokatenda

  15 April 2013

Sekali lagi komunitas Daring (dalam jaringan) dalam negeri bahu-membahu dalam memastikan efektivitas ekspedisi humanitarian response (tanggap kemanusiaan) dari berbagai penjuru negeri. Komunitas narablog serta para warga dunia maya dengan menggunakan Twitter maupun Facebook, dengan aktif dan sigap menanggapi dan merantaikan berita mengenai letusan gunung Rokatenda.

Indonesia: Apakah Sebaiknya Masjid Mengecilkan Suara Adzan?

  25 Mei 2012

Masjid-masjid di Indonesia menggunakan pengeras suara untuk menyiarkan "adzan" lima kali sehari untuk mengingatkan umat untuk sembayang. Baru-baru ini, Wakil Presiden mengusulkan agar mesjid mengecilkan volume panggilan sembayang sehingga tidak mengganggu khalayak, namun usulan tersebut menimbulkan perdebatan.

Indonesia: Izin Konser Lady Gaga Ditolak

  21 Mei 2012

Setelah ditekan oleh politikus konservatif dan kelompok-kelompok yang mencap Lady Gaga sebagai penyembah setan, Kepolisian Republik Indonesia mengumumkan bahwa mereka tidak akan memberikan izin kepada Lady Gaga untuk menyelenggarakan konser yang sangat ditunggu-tunggu di Jakarta, mengakibatkan lebih dari 50.000 fans kecewa.