Kumpulan Artikel Tentang Women & Gender dari April, 2009
Peru: Aksi Sterilisasi Rahim di Era Fujimori
Setelah mendakwakan tindakan mantan presiden Peru Alberto Fujimori sebagai kejahatan terhadap kemanusiaan, Silvio Rendón penulis blog Gran Combo Club [es] meresensi beberapa peristiwa dibalik aksi sterilisasi massal para perempuan suku...
India: Pemilu dan Hak Perempuan
Demokrasi dunia terbesar, India, akan menyelenggarakan pemilu yang akan dimulai beberapa minggu dari sekarang. Di negara dengan lebih dari satu milyar penduduk, pemilu hanya merupakan saat "pilih atau rugi" bagi banyak grup, partai politik dan masyarakat umum. Bagaimana hidup mereka akan berlangsung dalam lima tahun ke depan bergantung pada hari itu.