irene.p

Email irene.p

Pos terkini oleh irene.p

India: Reaksi Keras Terhadap Pensensoran Media Sosial

  25 Agustus 2012

Pemerintah India telah membredel media sosial dan berbagai situs, YouTube, Facebook dan akun Twitter di blokir. Para pengguna Internet bereaksi, diskusi dan debat, apabila pemblokiran tersebut diperlukan dan apa artinya terhadap kebebasan berbicara dan kebebasan di Internet.

Myanmar: Para Pelajar Ditahan Karena Memperingati Peristiwa Bersejarah

  10 Juli 2012

Pemimpin dari Federasi Persatuan Pelajar Seluruh Burma (All Burma Federation of Student Unions (ABFSU)) ditahan oleh pemerintah karena merencanakan suatu acara untuk memperingati 50 tahun sejak penyerangan militer terhadap para demonstran pelajar. Aksi penahanan menyebabkan diskusi di dunia maya mengenai peristiwa historis ini dan transisi pemerintah Myanmar menuju demokrasi. Pemerintah menyatakan bahwa para pelajar tidak ditahan, tetapi hanya diundang untuk berpartisipasi dalam sebuah "diskusi".

Investasi dari Cina: Berkah atau Malapetaka untuk Asia Tenggara?

  5 Juli 2012

Timbulnya Cina sebagai kekuatan ekonomi global membawa banyak manfaat kepada tetangganya di Asia Tenggara yang membutuhkan modal. Tetapi sebagian dari investasinya telah terlibat dalam berbagai kontroversi karena menyebabkan perebutan tanah, pengungsian warga desa, kerusakan lingkungan, dan korupsi.