Kumpulan Artikel dari Oktober, 2015
Korban Perempuan yang Selamat Bicara Soal Pembunuhan Massal 1965 di Indonesia
"Saya diberitahu saya hanya dibawa untuk ditanyai. Ternyata saya ditahan selama 14 tahun. Dari 1965 sampai akhir Desember 1979 ... Kami tidak pernah mendapat keadilan."
Street Food Andalan Korea : Dari Kue Dadar hingga Bayi Gurita
Dengan ragam yang cukup mencengangkan, makanan kaki lima Korea telah menarik perhatian penikmat kulinari manca negara.
Meroketnya Bedah Plastik di Cina akibat Promosi Media Sosial
Industri bedah plastik di Cina menggunakan kekuatan media sosial untuk menyakinkan banyak wanita muda bahwa mereka perlu sentuhan pisau bedah agar lebih cantik.
Film Venezuela berbahasa lokal menembus ajang Oscar
“Gone with the River” by Mario Crespo is Venezuela's Oscar entry in the Best Foreign Language Film… https://t.co/XR8tzauaSU — Carlos Aguilar (@Carlos_Film) September 3, 2015 Lo que lleva el rio...
Apa yang Kita Lakukan Pada Otak Anak-Anak Kita?
Zat kimia lingkungan dapat menimbulkan malapetaka seumur hidup. Mampukah kita selamatkan anak-anak kita dari paparan yang berbahaya tersebut?
Global Voices, Panduan Wisata Anti Mainstream
Di satu tempat antah berantah, ketika kita hanya seorang diri, Global Voices menawarkan sebuah sudut pandang lokal tentang suatu tempat.
Bukan Sekadar Makan Bersama, Inilah Peran Penting Makan Siang di Sekolah Jepang
Cafeteria Culture (CafCu) meluncurkan video informatif menarik yang menunjukan peran waktu makan siang dalam proses pendidikan mendasar di sekolah-sekolah Jepang.