Kumpulan Artikel dari 6 Juni 2009
Ekuador: Evaluasi Para Guru Sekolah Negeri
Reformasi sistem pendidikan di Ekuador merupakan tujuan utama pemerintah yang sedang memimpin, dan sekarang performa para pengajar sekolah negri di negara tersebut sedang disorot. Bidang hukum telah memberlakukan peraturan baru yang mengharuskan semua pengajar untuk dievaluasi. Namun, Persatuan Pengajar Nasional menentang dan terang-terangan menantang peraturan dengan argumen ujian semacam itu belum terbukti sah. Persentase para pengajar yang muncul dan bersedia dievaluasi tidak banyak, dan ini membuka diskusi tentang bagaimana cara agar anak-anak negri mendapatkan kualitas pengajaran terbaik dari para pengajar nasional.
Israel:Para Bloger Kembali Memperjuangkan Hak Pekerja
Salah satu isu yang sedang menjadi perhatian para bloger di Israel adalah hak-hak para pekerja. Dalam beberapa tahun terakhir ini beberapa serikat pekerja dari sektor yang tdiak terlalu mendapat perhatian...